Protuning

Mengatasi Mobil Lemah di Tanjakan dengan Remap ECU

Mengatasi Mobil Lemah di Tanjakan dengan Remap ECU

Bagaimana mengatasi mobil lemah di tanjakan? Kuncinya adalah Remap ECU. Mobil yang kurang bertenaga di jalan menanjak bisa dibilang menjadi salah satu masalah yang lumayan serius, karena mobil yang kurang bertenaga cukup beresiko. Sehingga anda perlu tahu bagaimana cara untuk mengatasi masalah tersebut. Salah satu solusi yang bisa kamu coba lakukan adalah remap ECU. 

Untuk anda yang tidak tahu apa itu remap ECU, remap adalah metode untuk meningkatkan performa dari mesin mobil. Selain meningkatkan performa mesin mobil remap ECU juga menstabilkan tarikan gas. Hasilnya, tarikan gas mobil anda kembali bertenaga karena telah di remap ECU.

Tidak hanya meningkatkan performa mesin mobil saj, fungsi lain dari remap ECU adalah menghemat konsumsi bahan bakar mobil. Sehingga, konsumsi bahan bakar lebih irit 20% dari sebelumnya tapi tarikan gas tetap stabil. 

Karena alasan itulah, banyak pemilik mobil kelas Low Cost Green Car (LCGC), SUV, bahkan hingga MPV yang tertarik melakukan remap ECU. Tapi perlu diingat proses remap ECU harus dikerjakan oleh teknisi bengkel yang berpengalaman. Protuning.id adalah salah satu bengkel berpengalaman yang menyediakan layanan remap ECU & TUNING

Remap, mengatasi mobil lemah?

Remap adalah layanan kendaraan yang sifatnya universal. Yang berarti, semua jenis mobil dapat menggunakan layanan ini. Jika mobil anda kurang bertenaga di tanjakan maka segera gunakan layanan remap ECU di bengkel terpercaya. Namun, Anda perlu memastikan mobil anda telah mempunyai sistem ECU (Electronic Control Unit). 

Pemilik kendaraan yang melakukan remapping ini biasanya ingin tarikan mobilnya lebih bertenaga. Selain tarikan bertenaga, pemilik mobil yang melakukan remapping juga ingin konsumsi bahan bakar mobil miliknya menjadi lebih irit. Dengan remap ECU, anda mendapatkan kedua manfaat tersebut, Sehingga masalah tarikan mobil terasa lemah dapat terselesaikan. 

Remap ECU dapat meningkatkan torsi horse power dan menghemat konsumsi bahan bakar mobil anda. Hanya saja, Anda perlu berhati-hati dalam memilih bengkel yang terpercaya agar proses remapping tidak menimbulkan masalah pada mobil anda. Sebab, bengkel abal-abal menggunakan remap ECU palsu, yang dapat menyebabkan mobil anda bermasalah karena menggunakan remap ECU palsu dan tune palsu.  

Karena itu, Anda disarankan ke Protuning.id jika ingin remap ECU mobil. Protuning.id adalah telah memiliki teknisi profesional dan pengalaman, karena telah 20 tahun terjun di bidang otomotif terutama di bidang REMAP dan TUNING. 

Apa Saja Resiko Kerusakan Mobil yang di Remap ECU?

Beberapa masalah akan timbul ketika proses remap ECU tidak dilakukan oleh teknisi dan montir yang ahli dan berpengalaman. Karena proses remap ECU harus dilakukan secara hati-hati dan juga teliti. Selain itu, teknisi dan montir juga harus tau apa saja tune remap ECU yang digunakan untuk membuat konsumsi bahan bakar lebih irit ataupun meningkatkan performa tarikan mobil. 

Remap adalah salah satu layanan yang cukup banyak diminati pemilik mobil. Sehingga banyak bengkel abal-abal yang menyediakan layanan tersebut dengan harga murah untuk menarik minat pemilik mobil. Namun kamu perlu waspada terhadap layanan remap ECU menggunakan software palsu yang dapat merusak mobil. Resikonya sebagai berikut:

  1. Kerusakan Pada Sistem Mobil

Jika ECU pada mobil anda terjadi error, maka akan terjadi kerusakan pada sistem mobil anda. Sehingga mobil tidak dapat dinyalakan karena ECU rusak permanen. Kerusakan permanen ini disebabkan oleh kesalahan montir yang melakukan remap ECU dengan menggunakan software abal-abal. Bukannya performa mobil bertambah, yang ada malah kerusakan sistem yang menyebabkan tarikan mobil menjadi lemah di jalan menanjak. 

  1. Semakin Boros Konsumsi Bahan Bakar dan Semakin Berat Tarikan Mesin

Kesalahan teknisi dan montir bengkel abal-abal yang berpengalaman ketika remap ECU mobil. Justru akan membuat tarikan mesin semakin berat serta konsumsi bahan bakar yang semakin boros. 

Ingin Remap ECU? Percayakan ada Protuning.id!

Mengatasi mobil lemah dengan REMAP
Proutuning.id bersertifikasi dan telah berpengalamana lebih dari 20 tahun di bidang Remap dan Tuning

Jika anda ingin remap ECU mobil, maka di Protuning.idlah jawabannya. Karena, Protuning.id merupakan salah satu rekomendasi bengkel terpercaya untuk remap ECU. Protuning.id hadir sebagai solusi untuk anda yang menginginkan performa mobil anda seperti baru.

Jangan khawatir, remap ECU di Protuning.id akan ditangani langsung oleh teknisi dan montir yang telah berpengalaman. Selain itu, Protuning.id akan memberikan garansi untuk layanan remap ECU. Sehingga setelah remap ECU kembali normal, maka setelah itu kami akan melakukan penyetelan untuk mobil anda. 

Kami dapat membantu anda untuk melakukan penyetelan mobil seperti semula, bagi anda yang ingin menyetel ECU mobil agar kembali normal. Jadi tunggu apalagi, segera ke cabang Protuning.id terdekat agar masalah mobil anda yang terasa lemah di tanjakan dapat segera diatasi.

×